Akibat Angin Kencang Disertai Hujan Lebat Terjadi Dibeberpa Kota di Provinsi Maluku


Tual.Trankonmasi.com. 


Berdasarkan Update Peringatan Dini Cuaca Maluku, tertanggal 22 Perbuari 2022, sejumlah daerah yang ada di Privinsi tersebut mengalami cuaca buruk dari biasanya.

Bahkan menurut data yang diperoleh media ini, hujan lebat disertai angin yang sangat kencang terjadi pada hari ini, Selasa (22/02) Pukul 12.22 waktu setempat.

Potensi hujan Sedang-Lebat yang dapat disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang pada Pukul 12.22 WIT. Berpeluang terjadi di beberapa Kabupaten/Kota,”ungkap Kepala Badan Metrologi Maluku Tenggara Stevi Damni.

Dirinya menyebutkan kalau sejumlah daerah itu, meliputi Kabupaten Maluku Tengah, Seram Utara, Tehoru, Seram Utara Barat.

Selain itu juga berpeluang terjadi di Kabupaten Maluku Tenggara. Kei Kecil, Kei Besar, Kei Besar Selatan, Kei Besar Utara Timur, Kei Kecil Timur, Kei Kecil Barat, Hoat Sorbay, Kei Besar Utara Barat, Kei Besar Selatan Barat, Kei Kecil Timur Selatan.

 


“Ada juga yang sampai ke Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Tanimbar Utara,” katanya.

 

Pantauan median ini, cuaca buruk juga melandan Kabupaten Buru, Lolong Guba, Kabupaten Seram Bagian Timur, Seram Timur, Pulau Gorom, Tutuk Tolu, Kilmury, Pulau Panjang, Gorom Timur, Kian Darat.

 

“Kondisi ini, diperkirakan akan terus berlangsung sampai Pukul 15.22 WIT,”sebut Demni

 

“Perlu saya tambahkan, bahwa kepulauan Kai umumnya hujan intensitas sedang-lebat, dan angin berlangsung dari arah barat laut, dengan kecepatan maksimun 35-45 Km/Jam,” sambungnya.

 

Menurutnya bahwa jika kecepatan angin seperti itu, maka tinggi gelombang laut, pada perairan Kepuluan Kai berkisar 4.0 – 6.0 meter. Dirinya juga menghimbau agar masyarakat bisa lebij berhati-hati lagi terhadap kindisi terkini.

 

Berikut beberapa daerah di Maluku yang mengalami dampak dari cuaca buruk :

Kabupaten Seram Bagian Barat : Taniwel Timur

Kabupaten Kepulauan Aru Pulau-pulau Aru : Aru Selatan, Aru Tengah, Aru Utara, Aru Utara Timur Batuley, Sir-sir, Aru Tengah Timur, Aru Tengah Selatan, Aru Selatan Timur, Aru Selatan Utara,  dan sekitarnya.

 

Dan dapat meluas ke wilayah :

Kabupaten Maluku Tengah, seperti Amahai, Teon Nila Serua, Teluk Elpaputih,

Kabupaten Kepulauan Tanimbar Wer Tamrian, Wuar Labobar, Kormomolin, Nirunmas, Molu Maru,

 

Kabupaten Buru: Waeapo, Batabual, Waelata, Teluk Kaiely, Lilialy,

Kabupaten Seram Bagian Timur: Bula, Werinama, Teluk Waru,

Kabupaten Buru Selatan:* Namrole, Waesama, Ambalau,(tim)

Share this

Previous
Next Post »
Give us your opinion